Resep: Model Gandum Ekonomis Anti Ribet!
Model Gandum Ekonomis.
Kawan-kawan dapat memasak Model Gandum Ekonomis hanya dengan menggunakan 41 bahan dan 9 langkah saja. Berikut ini bahan dan cara untuk membuatnya, yuk kita coba resep Model Gandum Ekonomis!
Bahan-bahan Model Gandum Ekonomis
- Gunakan of RESEP ASLI:.
- Dibutuhkan 500 gr of tepung terigu.
- Gunakan 1 sdm of ragi instant.
- Sediakan 1 sdt of garam.
- Diperlukan 1 bungkus of soun.
- Siapkan 1 batang of daun bawang & seledri.
- Dibutuhkan of Cabe,kecap,gula,garam,kaldu.
- Siapkan 5 siung of bawang putih.
- Diperlukan 3 siung of bawang merah.
- Siapkan of Jahe.
- Diperlukan of bumbu tekwan instan(cap ayam).
- Sediakan of TAMBAHAN DR SY:👇.
- Gunakan of BAHAN GANDUM:.
- Dibutuhkan 500 gr of tepung terigu.
- Gunakan 5 sdm of tepung kanji.
- Sediakan 450 ml of air(sy pakai kaldu kepala udang)jika ada,aslinya airbiasa.
- Siapkan 1 sdm of ragi instan.
- Diperlukan 1 sdm of kaldu bubuk.
- Diperlukan 1 1/2 sdt of garam.
- Sediakan of BAHAN KUAH:.
- Siapkan 2 liter of air.
- Siapkan 2 batang of daun bawang,iris.
- Gunakan 2 sdm of bawang goreng.
- Siapkan of Jamur kuping(sesuai selera bnyknya).
- Gunakan 1 sachet of kaldu bubuk rasa sapi.
- Dibutuhkan 1/2 sdt of lada bubuk.
- Sediakan 2 sdt of garam(sesuai selera keasinannya).
- Siapkan of Minyak goreng.
- Dibutuhkan of BUMBU HALUS:.
- Dibutuhkan 6 siung of bawang putih.
- Dibutuhkan 6 siung of bawang merah.
- Diperlukan 3 sdm of ebi.
- Siapkan of PELENGKAP:.
- Dibutuhkan 1 bungkus of Soun.
- Diperlukan 3 batang of daun bawang mentah,iris2.
- Sediakan of Bawang goreng.
- Siapkan of Timun,potong kotak2.
- Sediakan of SAMBEL:.
- Gunakan of Cabe rawit.
- Sediakan of Bawang putih.
- Diperlukan of Garam.
Langkah-langkah memasak Model Gandum Ekonomis
- GANDUM : Campurkan semua bahan,lalu tuang air sedikit demi sedikit aduk2 rata sampai tdk ada yg bergerindil.utk air tdk hrs menggunakan kaldu kepala udang(krn kebetulan sy pny stok air kaldu kepala udang).
- Tutup rapat adonan,istirahatkan selama 1 jam lbh jika sblm 1 jam sdh mengembang bisa di olah.sambil menunggu adonan mengembang sembari membuat kuah dan sambal nya👌.
- Setelah mengembang buka penutup,lalu aduk2 utk membuang gas yg ada di dlm adonan,siapkan minyak panas,cetak adonan dng menggunakan 2 sendok makan,tuang ke dlm minyak panas,adonan jng terlalu besar dan api jg jng terlalu besar agar di dalamnya matang merata dan kering..
- Goreng gandum hingga matang,kecoklatan,garing,angkat & tiriskan.lakukan sampai adonan habis..
- KUAH: uleg/blender halus duo bawang dng ebi,lalu tumis sampai wangi dan berubah warna.
- Masukkan jamur kuping(jika memakai jamur kuping yg kering,rendam jamur dng air mendidih sampai mengembang lalu tiriskan,potong2)aduk rata jamur dng bumbu. Sblmnya masak air sampai mendidih tuang ke dlm panci yg airnya mendidih lalu masukkan bumbu2;kaldu bubuk,garam,lada bubuk,masak hingga tanak dan test rasa..
- Setelahnya taburi dng irisan daun bawang dan bawang goreng masak sampai mendidih..jika di rasa sdh pas,angkat.Utk kuah bisa jg menggunakan air kaldu daging tetelan atau apa saja,krn sy buat yg ekonomis, suka yg kuah sprt ini lbh segerrr😊.
- Utk sambal: cabe rawit (bnyknya sesuai selera),bawang putih lalu rebus dng air setelah matang,tiriskan lalu uleg dng sedikit garam..
- Siapkan mangkok isi dng so'on,gunting2 gandum,siram dng kuah yg ada jamur kupingnya taburi dng daun bawang mentah dan bawang goreng,potongan timun mentah,sajikan dng sambel rawit.utk menuang kuah sebaiknya langsung di santap,klo kelamaan bisa lembek si gandum..
0 Response to "Resep: Model Gandum Ekonomis Anti Ribet!"
Posting Komentar