Cara Memasak Chocolate cream (creme brulee versi coklat) Untuk Pemula!

Chocolate cream (creme brulee versi coklat).

Chocolate cream (creme brulee versi coklat) Kawan-kawan dapat membuat Chocolate cream (creme brulee versi coklat) hanya dengan menggunakan 6 bahan dan 7 langkah saja. Berikut ini bahan dan cara untuk membuatnya, yuk kita coba resep Chocolate cream (creme brulee versi coklat)!

Bahan Chocolate cream (creme brulee versi coklat)

  1. Sediakan 500 ml of whip cream.
  2. Siapkan 500 ml of susu cair full cream.
  3. Siapkan 6 butir of kuning telur.
  4. Gunakan 100 gr of Gula pasir.
  5. Dibutuhkan 100 gr of coklat batang potong2 kecil.
  6. Gunakan 20 gr of coklat bubuk.

Cara memasak Chocolate cream (creme brulee versi coklat)

  1. Masak whip cream + susu cair + gula pasir, gk perlu sampe mendidih ya..
  2. Campurkan coklat batang + coklat bubuk dalam wadah, siram dengan campuran susu yg hangat kemudian aduk hingga coklat batang cair..
  3. Lalu tuang kembali ke dalam campuran susu dalam panci. Aduk rata, angkat. Biarkan agak dingin.
  4. Kocok kuning telur, lalu siram sedikit dengan campuran susu. Lalu tuang kembali ke dalam campuran susu. Saring adonan, lalu tuang ke dalam wadah anti panas atau cup aluminium foil.
  5. Panggang dgn cara water bath selama 25-30 dgn suhu 180 dc..
  6. Setelah dipanggang, adonan tdk mengeras yaa. Tapi kayak jelly2 gitu, juggly2. Hahaha bingung menggambarkanx sprti apa ๐Ÿ˜….
  7. Setelah dingin, cream langsung kasih masuk di kulkas biar set adonannya. Setelah dingin siap disantap deh.... ๐Ÿ˜Š.

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Cara Memasak Chocolate cream (creme brulee versi coklat) Untuk Pemula!"

Posting Komentar